Skip to main content

Posts

Showing posts from December, 2021

BUNDA SALIHAH TAHAP KONFERENSI IBU PEMBAHARU

  Berawal dari kegelisahan saya lima tahun yang lalu, beberapa hari setelah menikah.. suami bilang, "Kita tidak menunda punya anak, aku kerja jauh. Kamu ga perlu kerja. Kamu dirumah aja ya. Kamu boleh berkegiatan apa aja, asal tetep fokus sama keluarga kita sebagai prioritas kamu".  Saya mencoba mencari info kesana kemari mengenai komunitas apa yang bisa membuat saya tetap produktif dari rumah. Pada akhirnya saya dipertemukan dengan Komunitas Ibu Profesional.  Tahap demi tahap perkuliahan saya lalui sejak akhir 2016 hingga sekarang tepat 1 dekade komunitas kece ini. Kemarin di hari ibu, 22 Desember 2021.. Saya mengikuti Konferensi Ibu Profesional.  Konferensi ini berlangsung sejak 17 - 22 Desember 2021.  Mengusung Tema : Aku Ibu Rumah Tangga, dan Aku Bangga.  Kini tidak ada lagi penyesalan dan kegelisahan saya menyandang status ibu rumah tangga.  karena saya telah membuktikan bahwa menjadi ibu yang bekerja dari ranah domestik pun bisa bersinergi membaw...

BUNDA SALIHAH TAHAP SCALE UP IMPACT

Di tahap scale up ini adalah review dan kilas balik selama menjalani tahap demi tahap kampus ibu pembaharu.  Berawal dari masalah : Ibu2 yang stress atau tidak bahagia saat menemani anak-anak bermain.  Saya merasa prioritas saya agak bergeser setahun belakangan ini, sebelum masa pandemi saya begitu fokus mengembangkan bisnis, sehingga waktu membersamai anak cukup tersita. Sehingga saya ingin kembali lebih fokus dan mendampingi tumbuh kembang anak-anak dengan optimal.  Hal ini menyadarkan saya, setelah saya mengikuti 2 (dua) kali webinar yang di isi oleh Ibu Elly Risman. Ternyata selama ini saya mengalami A-M-A (Anak Kecil Mengasuh Anak Kecil). Ada Inner Child saya yang belum sepenuhnya selesai. Untuk itu di kelas bunda salihah ini saya ingin berproses menjadi ibu yang salihah untuk keluarga inti saya terlebih dahulu.  Saya menyadari betul bahwa menjadi orang tua, khususnya seorang ibu adalah madrasah utama dan pertama anak-anaknya. Pendidikan terpenting adalah pendid...

BUNDA SALIHAH REVIEW JURNAL TAHAP APRESIAKSI

  Di review jurnal kali ini saya berpasangan dengan Mbak Dwi Nur dari tim Mandeka. S T A R  kan ketujuh menjadi x-miles yang tak terduga untuk saya pribadi dan juga bagi tim ManDeka. Saat kami sedang berdiskusi tentang The Logic Model yang baru tahu, baru dengar ada model pola pikir yang keren ini, kami juga mengambil aksi berupa live di facebook ManDeka dan media sosial Hexagon City. Kami mengenalkan project tim ManDeka yaitu Serial ManDeka yang telah melahirkan dua video edukasi. Video pertama yaitu Hujan dan yang kedua adalah Petir. Live ini adalah yang pertama bagi saya, sempat ada rasa tidak percaya diri. Namun, diri ini mencoba untuk mengalahkan tantangan yang juga menjadi pengalaman berharga. Terima kasih banyak untuk teman-teman di tim ManDeka yang sudah berjuang bersama untuk mengenalkan serial ManDeka seluas-luasnya. Mau tahu keseruan live kami, bisa klik di sini ya: Di Balik Layar Serial ManDeka Nah, buat yang belum nonton serial ManDeka, langsung meluncur ke youtub...